Berita
Lomba Cerdas Cermat Dinas Kesehatan dalam Rangka HKN ke-54
Dilihat 807 kali 23/11/2018 04:45:46 WIB
Tim Website Dinkes
Dalam rangka Hari Kesehatan Nasional ke-54, Dinas Kesehatan Kota Yogyakarta menyelenggarakan Lomba Cerdas Cermat. Lomba ini diselenggarakan di Aula 1 Dinas Kesehatan Kota Yogyakarta pada hari Jum’at, 23 November 2018.
Lomba ini diikuti oleh seluruh bidang yang masing-masing diwakili oleh tiga orang pegawai. Terdapat lima grup, yakni Grup A mewakili Bidang Kesehatan Masyarakat, Grup B mewakili Bidang Regulasi dan Sumber Daya Kesehatan, Grup C mewakili Sekretariat, Grup D mewakili Bidang Pelayanan Kesehatan, dan Grup E mewakili Bidang Pencegahan dan Pengendalian Penyakit. Sehingga total terdapat lima belas orang pegawai sebagai peserta lomba ini.
Lomba ini juga dimaksudkan sebagai salah satu penguatan konsolidasi internal, upaya untuk meningkatkan wawasan dan kompetensi pegawai, serta untuk mengkampanyekan inovasi dan pencapaian Dinas Kesehatan ke internal.
-
Lomba Tarik Tambang HUT KORPRI Ke-53 : Dinkes Tumbangkan Tim Putri Bank Jogja103x tampil21/11/2024
-
Pelatihan Promotif dan Preventif Kesehatan Jiwa dalam Rangka HKN Ke-60159x tampil15/11/2024
-
Kesehatan Jiwa di Kota Yogyakarta Menjadi Perhatian242x tampil15/11/2024
-
Pengawasan Label dan Iklan Produk Industri Pangan Tangga (PIRT) di Kota Yogyakarta175x tampil14/11/2024
-
Upacara Peringatan Hari Kesehatan Nasional (HKN) Ke-60 Kota Yogyakarta190x tampil13/11/2024
Last Updated 3 min ago
Last Updated 3 min ago
Last Updated 3 min ago
Last Updated 3 min ago
Last Updated 3 min ago
-
Buletin dan Tren Mingguan W2 SKDR Puskesmas dan RS Minggu Ke-46 Tahun 2024, 10 - 16 Nov 202416x tampil22/11/2024
-
Buletin dan Tren Mingguan W2 SKDR Puskesmas dan RS Minggu Ke-45 Tahun 2024, 3 - 9 Nov 202419x tampil22/11/2024
-
Buletin dan Tren Mingguan W2 SKDR Puskesmas dan RS Minggu Ke-44 Tahun 2024, 27 Okt - 2 Nov 2024113x tampil08/11/2024
-
Dampak Konsumsi Minuman Beralkohol (Miras)319x tampil04/11/2024
-
Buletin dan Tren Mingguan W2 SKDR Puskesmas dan RS Minggu Ke-43 Tahun 2024, 20 - 26 Okt 2024122x tampil01/11/2024
- HARI INI 4.079
- BULAN INI 130.937
- TAHUN INI 2.223.476
- SEMINGGU TERAKHIR 36.034
- SEBULAN TERAKHIR 163.597
- SETAHUN TERAKHIR 2.560.399
- TOTAL PENGUNJUNG 7.743.025