Berita

INDEX BERITA

Pembinaan TPCB Jelang Akreditasi Puskesmas

Tim Website Dinkes
Dibaca 20968 kali   10 Jun 2022

Sebanyak 18 Puskesmas di Kota Yogyakarta telah memasuki waktu re-akreditasi pada tahun 2022, sebagiannya tertunda dari re-akreditasi pada tahun 2020 dan 2021 karena pandemi Covid-19. Akreditasi merupakan keniscayaan bagi puskesmas dalam rangka peningkatan mutu pelayanan kesehatan sebagaimana amana ...

Selengkapnya »

Gangguan Indera Menjadi Perhatian Dinkes Kota Yogyakarta

Tim Website Dinkes
Dibaca 2294 kali   09 Jun 2022

Gangguan indera menjadi faktor risiko insiden yang akan membahayakan bagi penderita yang bersangkutan. Salah satu bahaya dari gangguan Indera sebagimana dipublikasikan oleh Ditjen P2PTM Kemenkes RI untuk penyandang tuna netra atau gangguan indera penglihatan, akan mengalami gangguan tidak bis ...

Selengkapnya »

Peringatan Hari Jadi Pemerintahan Kota Yogyakarta Ke-75

Tim Website Dinkes
Dibaca 1042 kali   08 Jun 2022

Balaikota. Selasa, 7 Juni 2022 adalah hari jadi Pemerintahan Kota Yogyakarta yang Ke-75 berdasarkan ketetapan Undang-Undang Nomor 17 Tahun 1947. Peringatan hari jadi pada tahun 2022 diperingati secara sederhana dengan upacara di halaman Balaikota yang dipimpin oleh Sekretaris Kota Yogyakarta mewa ...

Selengkapnya »

Zona Risiko Covid-19 Minggu Ke-23 Kota Yogyakarta

Tim Website Dinkes
Dibaca 329 kali   07 Jun 2022

Pada Minggu Ke-23 Tahun 2022, Kota Yogyakarta menunjukkan penurunan kasus Covid-19, berikut Zona Risiko Kota Yogyakarta Minggu Ke-23 Tahun 2022, periode 5 - 11 Juni 2022. Sebanyak 43 kelurahan dalam status tidak terpengaruh atau zona hijau dan 2 kelurahan risiko rendah atau zona kuning ya ...

Selengkapnya »

Peningkatan Kapasitas Jejaring Internal Tuberkulosis di Rumah Sakit (Bagian 2)

Tim Website Dinkes
Dibaca 1131 kali   07 Jun 2022

Narasumber Peningkatan Kapasitas Jejaring Internal Tuberkulosis di Rumah Sakit didatangkan dari KOPI TB (Koalisi Organisasi Profesi TBC) dr. Winny, SpP dan  TIM DOTS RS Panti Rapih yang memberikan Leassorn Learning tatalaksana TBC di RS Panti rapih, sebagaimana diketahui RS dengan notifikasi ka ...

Selengkapnya »

Peningkatan Kapasitas Jejaring Internal Tuberkulosis di Rumah Sakit (Bagian 1)

Tim Website Dinkes
Dibaca 1947 kali   07 Jun 2022

Dalam rangka meningkatkan kualitas pelayanan TBC dan meningkatan laporan hasil pengobatan, Dinas Kesehatan Kota Yogyakarta melaksanakan kegiatan peningkatan kapasitas jejaring internal TB untuk Rumah Sakit Pemerintah dan Rumah Sakit Swasta yang dilaksanakan pada 5 rumah sakit swasta dan 2 rumah sa ...

Selengkapnya »

Selamat Hari Ulang Tahun Pemerintah Kota Yogyakarta ke-75

Tim Website Dinkes
Dibaca 1371 kali   07 Jun 2022

Dinas Kesehatan Kota Yogyakarta mengucapkan Selamat Hari Ulang Tahun Pemerintah Kota Yogyakarta ke-75. ( promkes ) ...

Selengkapnya »

Kewaspadaan Penyakit di Kota Yogyakarta

Tim Website Dinkes
Dibaca 685 kali   31 May 2022

Balaikota. Update knowledge dengan tema ‘ Pembinaan Pelacakan Kontak Kasus Covid-19’ bagi petugas surveilans puskesmas, surveilans kelurahan, epidemiolog wilayah timur telah dilaksanakan pada Selasa, 31 Mei 2022. Kegiatan di Ruang Bima atau Ruang Utama Atas Setda Kota Yogyakarta tersebut d ...

Selengkapnya »

Refreshing Pandu PTM Kota Yogyakarta

Tim Website Dinkes
Dibaca 1220 kali   30 May 2022

Pelayanan Terpadu Penyakit Tidak Menular atau Pandu PTM sebagai upaya pencegahan dan penanggulangan PTM melalui peningkatan kapasitas petugas dalam pelayanan deteksi dini, monitoring dan tatalaksana PTM dengan pendekatan faktor risiko sudah dilaksanakan di Kota Yogyakarta. Namun masa pandemi C ...

Selengkapnya »

Covid-19 di Kota Yogyakarta ; dari 45 Kelurahan 42 Zona Hijau dan 3 Zona Kuning

Tim Website Dinkes
Dibaca 1024 kali   30 May 2022

Pada Minggu Ke-21 Tahun 2022, Kota Yogyakarta menunjukkan penurunan kasus Covid-19, berikut Zona Risiko Kota Yogyakarta Minggu Ke-21 Tahun 2022, periode 22 - 28 Mei 2022. Sebanyak 42 kelurahan dalam status tidak terpengaruh atau zona hijau dan 3 kelurahan risiko rendah atau zona kuning ya ...

Selengkapnya »

Artikel Terbaru
Placeholder
Artikel Nomor #1
Last Updated 3 min ago
Placeholder
Artikel Nomor #2
Last Updated 3 min ago
Placeholder
Artikel Nomor #3
Last Updated 3 min ago
Placeholder
Artikel Nomor #4
Last Updated 3 min ago
Placeholder
Artikel Nomor #5
Last Updated 3 min ago